Diposting Oleh AKO CANIYAGO • 16 April 2025

PENGUMUMAN PENETAPAN SISWA BERPRESTASI SMK NEGERI 1 KOTABUMI UNTUK PMB UMKO T.A. 2025/2026

thumbnail

Keputusan Rektor Universitas Muhammadiyah Kotabumi Nomor 191/KEP/II.3.AU/F/2025, tanggal 11 April 2025 Tentang Siswa Berprestasi SMK Negeri 1 Kotabumi untuk Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Kotabumi T.A. 2025/2026 melalui Pendataan Nilai Rapor Sekolah.

Berikut dibawah ini kami sampaikan beberapa hal penting

  1. Siswa/i yang terlampir dalam Lampiran Surat Keputusan Rektor mendapatkan Beasiswa Prestasi Akademik dengan kriteria yang sudah ditetapkan pada surat keputusan
  2. Siswa/i melakukan proses pendaftaran sesuai dengan alur pendaftaran mahasiswa baru yang ada di Universitas Muhammadiyah Kotabumi hingga tahapan registrasi/daftar ulang. Informasi lebih lanjut dapat langsung datang ke Sekretariat PMB UMKO
  3. Siswa/i wajib menunjukkan surat keputusan kepada bagian PMB UMKO pada saat melakukan pendaftaran
  4. Siswa/i yang memenuhi kriteria lain sesuai dengan program beasiswa yang tersedia di Universitas Muhammadiyah Kotabumi, maka dapat mengikuti seleksi beasiswa lainnya dengan mengikuti prosedur pengajuan beasiswa yang berlaku
  5. Apabila siswa/i tidak melakukan proses pendaftaran atau memilih untuk mengikuti seleksi beasiswa lainnya, maka beasiswa ini dianggap gugur.

Kami siap membantu anda

Apabila kamu memiliki kendala atau pertanyaan. Silakan hubungi kami atau dapat juga membaca User Guide terlebih dahulu

Butuh Bantuan? Hubungi Kami!